Tuesday, March 7, 2017

5 Manfaat Labu Siam yang tak banyak orang ketahui


Sudah lama nih admin gak upload tentang kesehatan dan skarang ane akan post manfaat labu siam.Sudah pada tahukan labu siam?memang sih gak terlalu terkenal tpi manfaatnya pun gak cukup ampuh hehe. labu siam sendiri merupakan jenis sayuran sering dimasak. Cara mendapatkanny apun tidak sulit di pasar tradisional pasti banyak yang menjual sayuran ini. Tahukah anda selain dimasak ternyata labu siam mempunyai manfaat untuk kesehatan. Berikut ini adalah manfaat labu siam untuk kesehatan.


1. Membantu proses diet Hal ini dikarenakan didalam kandungan labu siam mempunyai kalori yang rendah, jadi bila melakukan diet cocok untuk mengkonsumsi labu siam ini.

2. Mencegah kangker Apigenin dan luteolin yang terdapat pada labu siam mampu memusnahkan radikal bebas yang akan membentuk sel kangker dalam tubuh.
3. Mengobati batu ginjal Daun labu siam ternyata mampu menyembuhkan batu ginjal hal itu berdasarkan penelitian Universitas North Florida.
 
4. Mencegah sembelit Serat yang terdapat pada labu siam akan membuat pencernaan menjadi lancar jadi bila sering merasakan sembelit disarankan mengkonsumsi sayuran ini.


5. Mencegah anemia Anemia disebabkan karena kekurangan vitamin B2 dan zat besi. Dengan mengkonsumsi labu siam maka vitamin B2 dan zat besi akan terpenuhi.

Itulah beberapa manfaat labu siam untuk kesehatan, selain untuk sayuran labu siam ternyata bisa digunakan untuk menyembuhkan beragai macam penyakit. Semoga bermanfaat bagi kalian.hanya sekedar newbie-sumber manfaat.co.id


EmoticonEmoticon